neus4
Thursday, February 10, 2005
Tentang Software
Komputer merupakan mesin yang memproses fakta atau data menjadi informasi. Komputer di gunakan orang untuk meningkatkan hasil kerja dan memecahkan berbagai masalah. Yang menjadi pemroses data atau pemecah masalah itu adalah perangkat lunak.

Bentuk terkecil dari perangkat lunak adalah operasi aritmatik dan logika. Dari operasi dasar ini di susun program atau perangkat lunak. Karena awal dari sebuah perangkat lunak adalah terciptanya komponen elektronika yang menggunakan kode biner yang internationalnya adalah kode ASCII.

Tingkat pemrosesan yang di kerjakan perangkat lunak pun dari machine-like, mulai berubah seperti human-like. Di dalam teori informasi, di susun hirarki informasi, mulai dari data/ fakta, kemudian setelah proses seleksi dan pengurutan menjadi sesuatu yang berguna menjadi informasi. Informasi yang di susun secara sistematis dengan suatu alur logika tertentu menjadi knowledge. Dan pada akhirnya gabungan knowledge yang di gabung dari berbagai sisi guna membangun wisdom.

Data yang di proses pun telah banyak berubah, yang semula hanya berupa data bilangan dan karakter merambah ke audio visual (bunyi, suara, gambar, film). Sejauh perkembangan hingga saat ini, seluruh proses menggunakan format data digital dengan satuan bit (binary digit).

Maka dari itu semoga para pembaca dan khususnya neus4 group dapat mengerti betapa pentingnya sebuah software yang bahwasannya software itu bukanlah untuk mempersulit sutu pekerjaan manusia tetapi adalah mempermudah proses pekerjaan manusia.

Mari kita pelajari setiap ilmu yang mengandung kebaikan itu dengan baik.

By Clever_creck23@yahoo.com
posted by neus4 @ 10:36 PM  
0 Comments:
Post a Comment
<< Home
 
Tentang Kami

Tempat Berbagi Cerita Suka & Duka Tempat Merubah yang Minus jadi Plus Tempat Menciptakan Senyum & Tawa Tempat Melepaskan Segala Perasaan for me...for you...for us...

Feb 05

Belajar Nulis
Yang Dulu
Jam Dinding
Link Logo
Masuk Blogger
:
:
Kata Kamu
Album Photo
www.flickr.com
This is a Flickr badge showing photos in a set called Kenang. Make your own badge here.
Temen-Temen
Keluarga Neus4
news
rama
Powered by Blogger
my family
goeroekoe
shoutmix
loperkoran
Jangan Copy-Paste
Music Oleh
TheVisitors
Hari Ini